Proxy Server di Linux Suse

Thursday, December 23, 2010 | |

Paket yang dibutuhkan untuk membangun proxy adalah squid.

1. Install squid

# zypper in squid

2. Konfigurasi squid, pada file squid.conf

# vi /etc/squid.conf

3. Lakukan pencarian pada teks http_port 3128, kita tambahkan transparent. (Tepatnya pada baris ke 1068)














4. Lakukan pencarian pada teks cache_mem. Ganti dengan setengah dari kapasitas memory kita. (Tepatnya pada baris ke 1674)














5. Lakukan pencarian pada teks cache_dir. Hilangkan tanda pagar dan ubah besar hardisk 100 menjadi sesuai kebutuhan, semakin besar kapasitasnya, semakin besar

juga cachenya. (satuan dalam MB)















6. Hilangkan tanda pagar pada cache_log dan cache_store_log ini digunakan untuk mengaktifkan cache proxy kita













7. Lalu tambahkan nama jaringan kita beserta IP jaringan kita (network address) pada acl (access control list)













8. Lalu tambahkan nama jaringan kita di bawah INSERT YOUR OWN

http_access allow rifqi













9. Konfigurasi proxy telah selesai. Kemudian lakukan perintah

# squid –z

untuk membuat swap directori.

10. Kemudian lakukan perintah berikut untuk mengarahkan client melalui proxy port 3128

# iptables –t nat –A PREROUTING –s 192.168.19.0/24 –p tcp --dport80 –j REDIRECT --to-port 3128














11. Jalankan squid

# rcsquid start

12. Tambahkan perintah untuk blok kata, blok situs, pengecualian dibawah

acl CONNECT method CONNECT

acl kecuali dst domain “etc/squid/kecuali.txt”

acl bloksitus dstdomain “/etc/squid/bloksitus.txt”

acl blokkata url_regex –i “/etc/squid/blokkata.txt”













13. Tambahkan diatas INSERT YOUR OWN perintah denny atau allow

http_access allow kecuali

http_access deny bloksitus

http_access deny blokkata













14. Kemudian buat file pada direktori /etc/squid sesuai dengan pengaturan yang telah kita lakukan tadi.

Untuk pengecualian # vi /etc/squid/kecuali.txt






Untuk blok situs # vi /etc/squid/bloksitus.txt






Untuk blok kata. # vi /etc/squid/blokkata.txt









15. Lakukan perintah

# squid –k reconfigure

# rcsquid restart

16. Lakukan pengecekan pada komputer client, dengan membuka alamat situs yang telah di blok.

www.facebook.com
















Proxy selesai.



0 comments :

Post a Comment

Silahkan masukkan link anda di sini,, dan jangan lupa pasang link balik